Kamis, 21 Februari 2013

PENGEMBANGAN PISANG AGUNG DI LAHAN PEKARANGAN PRIMATANI KAB KEDIRI


Dalam rangka memenuhi kebutuhan bahan baku produk kripik pisang, Pemerintah kabupaten Kediri akan melakukan pengembangan penanaman pisang Agung dan salah satu lokasi yang berpotensi untuk pengembangan komoditas tersebut adalah lahan pekarangan di desa Asmorobangun, kecamatan Puncu dengan agroekologi lahan kering dataran rendah iklim kering (lokasi PRIMATANI kabupaten Kediri). Berhubung agroekologi asal benih tanaman pisang Agung dari Trenggalek dan Lumajang sangat berbeda, maka perlu dilakukan uji adaptasi untuk mengetahui asal benih tanaman yang mampu beradaptasi sehingga dapat berproduksi dengan baik

Download PDF

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More