Penerapan sistem tanam legowo ini merupakan salah satu upaya yang dilakukan untuk peningkatan produktivitas padi, namun penerapannya di tingkat petani masih sangat rendah, sehingga diperlukan kajian untuk mengetahui aspek agronomis dan ekonomisnya. Kajian ini dilakukan di Subak Musi, Desa Musi, Kecamatan Gerokgak, Kabupaten Buleleng dari bulan Juni-September 2011.
Download PDF
0 komentar:
Posting Komentar